Luka Hati
Luka hati hanyalah pupuk penyubur hati nurani
Lelah raga tiada arti, lelah hati akan menghancurkan nurani
Jangan biarkan kemenagan di pihak syaitoni
Berjuang sembuhkan luka hati, maka takkan terulang lagi
...Sehatkan raga dan ia takkan terbebani
Jika ia menyakiti jangan salahkan cinta
Jika ia menyakitimu jangan biarkan dirimu juga menyakitimu
Belalah dirimu tapi jangan manjakan ia
Takkan ada Awan hitam menyelubungi
Jika MENTARIMU lantang menyinari diri
Langit malam murampun takkan bisa menyakiti
By : Salsaku My Inspiration Source
0 komentar:
Posting Komentar